Dominic Solanke Bakal Perkuat Timnas Inggris di Nations League
London, inimalangraya.com – Striker Tottenham Hotspur Dominic Solanke gabung di skuad tim nasional (timnas) Inggris besutan Lee Carsley untuk pertandingan Nations League. Pekan depan, Inggris akan melawan Yunani dan Finlandia. Terakhir kali ia bergabung di Three Lions tujuh tahun lalu setelah mencatatkan satu-satunya caps senior. Solanke melakukan debutnya di Inggris dalam pertandingan persahabatan melawan Brasil […]