Capai 4,98 Persen, Pertumbuhan Ekonomi Jatim Tercepat di Jawa
JATIM, inimalangraya.com,- Jawa Timur berhasil mempertahankan posisinya sebagai pemimpin pertumbuhan ekonomi di Pulau Jawa. Dengan pertumbuhan 4,98% pada triwulan II-2024 berdasarkan data Badan Pusat Statistik Jawa Timur (BPS Jatim), Jawa Timur menunjukkan kinerja yang lebih baik dibandingkan periode sebelumnya maupun provinsi-provinsi lainnya. Angka ini juga lebih tinggi dibandingkan triwulan I-2024 yang tercatat sebesar 4,81%. Pencapaian […]