Veddriq Leonardo Raih Emas Perdana di Olimpiade Paris 2024By Tri Sukma - August 8, 20240 Paris, inimalangraya.com - Lagu Indonesia Raya akhirnya berkumandang di Olimpiade 2024 Paris setelah Veddriq Leonardo raih emas pertama untuk Indonesia dari cabang olahraga panjat tebing. Veddriq berhasil kalahkan Wu Peng...