Minggu Ini! Layanan Gratis GISA Malang, Catat Tanggalnya!
Kota Malang, inimalangraya.com,- Dalam rangka menyambut Hari Pahlawan, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Kota Malang mengadakan layanan publik melalui program GISA (Gerakan Indonesia Sadar Adminduk). Kegiatan ini akan berlangsung pada Minggu, 3 November 2024, di Gedung DPRD Kota Malang, Jl. Tugu No. 1A, Kiduldalem, Kota Malang. Layanan akan dibuka mulai pukul 09.00 hingga 15.00 […]